Kategori: <span>Uncategorized</span>

Home / Uncategorized
Penyerahan SPPT PBB-P2 di Kecamatan Laguboti
Pos

Penyerahan SPPT PBB-P2 di Kecamatan Laguboti

Pada hari Kamis, 6 Juni 2024 dilaksanakan Penyerahan SPPT PBB-P2 kepada seluruh Desa/Kelurahan di Kecamatan Laguboti bertempat di Kantor Camat Laguboti. Kegiatan ini dihadiri Kabid Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Kabupaten Toba, Camat Laguboti, Lurah/Kepala Desa dan Sekretaris Kelurahan/Sekretaris Desa se-Kecamatan Laguboti.

Camat Laguboti Meninjau Pelebaran Badan Jalan dan Pengaspalan Jalan di Desa Haunatas
Pos

Camat Laguboti Meninjau Pelebaran Badan Jalan dan Pengaspalan Jalan di Desa Haunatas

Rabu, 05 Juni 2024. Camat Laguboti beserta Sekretaris Kecamatan dan Staf meninjau pelaksanaan pelebaran badan jalan dan Pengaspalan Jalan di Desa Haunatas. Pelebaran badan jalan dan Pengaspalan Jalan ini menghubungkan desa Haunatas I dan Haunatas II. Diharapkan dengan adanya pelebaran badan jalan dan Pengaspalan Jalan ini dapat meningkatkan proses perekonomian masyarakat desa.

Camat Laguboti Menghadiri Pelaksanaan Minilokakarya Percepatan Penurunan Stunting
Pos

Camat Laguboti Menghadiri Pelaksanaan Minilokakarya Percepatan Penurunan Stunting

Rabu, 05 Juni 2024. Camat Laguboti menghadiri pelaksanaan Minilokakarya Percepatan Penurunan Stunting di Kantor Penyuluhan KB Kecamatan Laguboti. Kegiatan ini dilakukan untuk monitoring progres penurunan Stunting yang dilakukan di Kecamatan Laguboti melalui Kader-Kader desa/kelurahan. Diharapkan dengan dilakukannya Minilokakarya ini dapat menstimulasi kader-kader dalam hal penurunan Stunting di setiap desa/kelurahan se-kecamatan Laguboti. Turut hadir Forkopimca Laguboti.

Pemerintah Kecamatan Laguboti melaksanakan Program “Catur Masuk Desa” di Kantor Desa Sibarani Nasampulu/Namungkup
Pos

Pemerintah Kecamatan Laguboti melaksanakan Program “Catur Masuk Desa” di Kantor Desa Sibarani Nasampulu/Namungkup

Pemerintah Kecamatan Laguboti melaksanakan Program “Catur Masuk Desa” di Kantor Kepala Desa Siabarani Nasampulu/Namungkup pada Rabu, 5 Juni 2024. Catur Masuk Desa merupakan program Camat dan Aparatur Kantor Camat Laguboti melakukan bimbingan dan monitoring pelayanan di Kantor Kepala Desa untuk meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat serta pelaksanaan tugas di Kantor Desa.

Camat Laguboti Melakukan Pelayanan di Kantor Desa Ompu Raja Hatulian
Pos

Camat Laguboti Melakukan Pelayanan di Kantor Desa Ompu Raja Hatulian

Selasa 04 Juni 2024, Camat Laguboti melakukan pelayanan setengah hari di Kantor Desa Ompu Raja Hatulian. Kegiatan ini dilakukan bersama Sekretaris Kecamatan dan seluruh Kepala Seksi yang ada di Kantor Camat Laguboti. Kegiatan ini dimulai dengan melaksanakan Apel Pagi terlebih dahulu yang dipimpin oleh Ibu Camat Laguboti. Adapun kegiatan pelayanan ini dilaksanakan guna untuk memonitoring...